Categories: NEWS

Beredar Video Polsek Wonoasri Madiun Digeruduk Massa Pesilat

Infoasatu.com, Madiun – Beredar video Polsek Wonoasri Madiun digeruduk massa. Massa yang datang tengah malam itu diduga merupakan massa pesilat.

Video yang hanya berdurasi 9 detik itu memperlihatkan massa pesilat berkerumun di depan polsek. Video itu juga menyorot papan nama Polsek Wonoasri.

“Polsek Wonoasri, geger geden,” ujar suara dalam video tersebut.

Kapolsek Wonoasri AKP Agustinus membenarkan adanya kejadian tersebut. Kejadian massa pesilat mendatangi Polsek Wonoasri itu terjadi Senin (3/5) malam sekitar pukul 22.00 WIB.

“Betul itu tadi malam kejadian. Ada beberapa pesilat,” ujar Agustinus, Selasa (4/5/2021).

Agustinus mengatakan untuk kasus terkait pesilat tersebut telah dilimpahkan ke Satreskrim Polres Madiun.

“Untuk kasusnya sudah di tangani oleh Polres dan untuk detailnya langsung konfirmasi ke Kasat Reskrim ya,” ucapnya.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail Ingatkan Warga Jadi Pemilih Cerdas dan Jaga Pemilu Damai

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota (Cawalkot) Makassar, Indira Yusuf Ismail, mengajak warga Kota Makassar untuk menjadi pemilih…

7 jam ago

Indira Yusuf Ismail Tegaskan Visi Nyata Revitalisasi Ekonomi Biru Berbasis Teknologi Hijau Dengan Pelatihan Digital Marketing UMKM

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar nomor urut 3, Indira Yusuf Ismail, bersama Komunitas #maRIKi Maju Bersama,…

7 jam ago

Arwin Azis Hadiri Puncak Peringatan HUT Kabupaten Gowa ke 704

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menghadiri Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun…

1 hari ago

Tinjau Program Sabtu Bersih, Andi Arwin Azis Harap Program Tetap Berlanjut

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, meninjau langsung pelaksanaan program Sabtu Bersih…

2 hari ago

Muhammadiyah Titipkan Keberlanjutan Program Keimanan pada Indira Yusuf Ismail

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, melakukan silaturahmi dengan pengurus Cabang Muhammadiyah Kota Makassar,…

2 hari ago

KKB NTT Sulsel Nyatakan Dukungan untuk INIMI- DIA

Infoasatu.com,Makassar--Paslon nomor urut tiga (3) walikota Makassar, Indira-Ilham ( INIMI) dan Paslon Gubernur urut satu…

2 hari ago