Categories: Kecamatan

Camat Bontoala Terima Kunjungan Outing Class UPT SPF SD Negeri Baraya II

Infoasatu.com,Makassar–Pemerintah Kecamatan Bontoala menerima kunjungan Outing Class UPT SPF SD Negeri Baraya II dalam rangka pembelajaran diluar kelas di Kantor Kecamatan Bontoala, Selasa (28/09/2023).

Rombongan dipimpin langsung Dra. Nurandi bersama Mahasiswa UNM dan Mahasiswa Pepabri yang diterima oleh Camat Bontoala, Arman Nurdin.

Pada kegiatan Outing Class tersebut, Camat Bontoala memberikan pembelajaran dasar-dasar kepimpinan kepada siswa yang hadir. Dan para siswa juga diberikan kesempatan untuk memberikan pertanyaan.

Camat Bontoala, Arman Nurdin mengungkapkan kunjungan tersebut terkait pembelajaran siswa diluar kelas, pada kunjungan kami menjelaskan dasar-dasar kepemimpinan secara garis besar.

“Yaitu bagaimana memimpin diri sendiri yang harus dimulai dari disiplin, komitmen, kolaborasi, akuntabel, inovatif secara universal,” jelas Arman.

Dari penjelasan ini, kata Arman, siswa mempertanyakan berbagai hal mulai bagaimana struktur Pemerintahan Kecamatan, siapa yang dihubungi jika sekolahnya banjir, sampai mempertanyakan bagaimanq cara proses menjadi RT dan RW.

“Saya sangat mengapresiasi kegiatan ini karena terjadi interaksi dan interelasi antara siswa UPT SPF SD Negeri Baraya II dengan Guru dan Pemerintahan Kecamatan,” tutup Camat Bontoala, Arman Nurdin.(Natsir)

Facebook Comments
Nurwana

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail Ingatkan Warga Jadi Pemilih Cerdas dan Jaga Pemilu Damai

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota (Cawalkot) Makassar, Indira Yusuf Ismail, mengajak warga Kota Makassar untuk menjadi pemilih…

2 hari ago

Indira Yusuf Ismail Tegaskan Visi Nyata Revitalisasi Ekonomi Biru Berbasis Teknologi Hijau Dengan Pelatihan Digital Marketing UMKM

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar nomor urut 3, Indira Yusuf Ismail, bersama Komunitas #maRIKi Maju Bersama,…

2 hari ago

Arwin Azis Hadiri Puncak Peringatan HUT Kabupaten Gowa ke 704

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menghadiri Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun…

3 hari ago

Tinjau Program Sabtu Bersih, Andi Arwin Azis Harap Program Tetap Berlanjut

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, meninjau langsung pelaksanaan program Sabtu Bersih…

4 hari ago

Muhammadiyah Titipkan Keberlanjutan Program Keimanan pada Indira Yusuf Ismail

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, melakukan silaturahmi dengan pengurus Cabang Muhammadiyah Kota Makassar,…

4 hari ago

KKB NTT Sulsel Nyatakan Dukungan untuk INIMI- DIA

Infoasatu.com,Makassar--Paslon nomor urut tiga (3) walikota Makassar, Indira-Ilham ( INIMI) dan Paslon Gubernur urut satu…

4 hari ago