Dinkes-Pemkot Makassar Akan Gelar Vaksinasi Sapu Bersih
Infoasatu.com, Makassar – Recover Kelurahan Masale, Kecamatan Panakkukang terus melakukan penanganan maksimal untuk menangani pandemi Covid-19.
Korlap Recover Masale, Ilyas Kunta mengatakan, jika Makassar Recover Kelurahan Masale bertujuan bergerak di bidang sosial, seperti mengadakan vaksinasi dan membentuk posko bencana.
“Vaksinasi sapu bersih ditempatkan Kontainer Masale dilahan fasilitas umum. Target peserta ada 200 orang yang diundang.
Saya harapkan warga yang belum divaksin segera hadir,”papar didampingi Babinsa Kelurahan Masale, Serda Harianto dan Ketua RW.
Diketahui saat ini, Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar melalui Dinas kesehatan menargetkan capaian vaksinasi 90 persen hingga Desember mendatang. (**)
Facebook Comments