Categories: MakassarPerusda

Dirut PD Parkir Ungkap APEKSI Momentum Kebangkitan Ekonomi Daerah Ditengah Pandemi

Infoasatu.com, Padang – Direktur Utama (Dirut) PD Parkir Makassar, Yulianti Tomu menghadiri kegiatan Indonesia City Expo Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) di Padang.

Disana Pemerintah Kota Makassar menghadirkan inovasi terbaru di booth, Senin, (8/8) Pagi.

Hadir pula dalam kegiatan tersebut, Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto, Wakil Wali Kota Makassar, Fatmawati Rusdi, Direksi Perumda dan SKPD Makassar.

” Rakernas menjadi momentum kebangkitan ekonomi daerah di tengah pandemi. Sejak dua tahun terakhir, rupanya tidak dilakukan pertemuan sekelas Rakernas akibat Pandemi Covid,”ujar Yulianti Tomu.

Selain menjadi ajang silaturrahmi, jelas Dirut Perumda Parkir Makassar, bahwa kegiatan tersebut ajang tukar pikiran antar kota di seluruh Indonesia.

“Rakernas diharapkan menjadi pertemuan untuk meningkatkan kerjasama dalam berbagai bidang antar kota, yang pada gilirannya menjadikan momentum peningkatan ekonomi daerah,”tuturnya.

Setelah ini, Perumda Parkir Makassar Raya akan “tancap gas” melaju berbenah mulai dari internal pegawai, hingga meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) bagi pemerintah Kota Makassar.

“Sejalan dengan amanah yang diberikan Bapak Walikota Makassar, khususnya untuk peingkatan pendapatan. Tentu akan disesuaikan oleh program yang digagas pasangan ADAMA,”papar Yulianti Tomu. (**)

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Danny Pomanto Jadi Kunci Peluang Kemenangan Indira di Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

22 jam ago

Nomor Urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto Kembali Diterpa Isu Tak Benar

Infoasatu.com,Makassar--Calon Gubernur Sulawesi Selatan nomor urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto kembali diterpa isu tak…

3 hari ago

Danny Pomanto Gelar Salat Subuh Berjamaah: Jaga Kota, Jaga Demokrasi

Infoasatu.com,Makassar--Moh Ramdhan Pomanto kembali aktif menjadi Wali Kota Makassar pascacuti dua bulan mengikuti kampanya Pemilihan…

3 hari ago

Indira-Ilham Menjadi Sorotan Menjelang Pilkada 2024

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari Fauzi…

3 hari ago

Pasangan INIMI Instruksikan Pencopotan APK Hingga Tengah Malam

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

4 hari ago

INIMI Ajak Warga Pilih Nomor Tiga untuk Masa Depan Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar nomor tiga, Indira Yusuf Ismail dan…

4 hari ago