Categories: POLITIK

dr Udin Malik Beri Bantuan Pertama Korban Kebakaran Kaluku Bodoa

Infoasatu.com,Makassar— Kebakaran hebat terjadi di Jl Galangan Kapal, Kelurahan Kaluku Bodoa, Kecamatan Tallo, Minggu (28/05/2023) pagi. Ada 10 rumah rusak parah dan lima toko dan berdampak ke 23 jiwa.

Dalam kejadian tersebut, Ketua Forum Kemanusian Kota Makassar (FKKM), dr Udin Malik pun terlihat membantu masyarakat dengan memberikan pertolongan pertama. Tidak hanya membantu evakuasi warga, dr Udin Malik terlihat dalam pembangunan tenda untuk warga di dekat lokasi kejadian.

Tidak hanya itu, pemuda yang telah melanglang buana dalam kebencanaan itu turut memfasilitasi bantuan. Terutama untuk logistik korban.

“Diharap dari bantuan-bantuan ini mampu meringankan beban korban dengan menunjukan bahwa mereka yang terkena musibah tidak merasa sendiri,” ujar dr Udin Malik.

Selain itu, dr Udin Malik yang juga merupakan Formatur Pengurangan Risiko Bencana Kota Makassar itu mengimbau ke masyarakat agar tetap waspada. Serta menguatkan mitigasi bencana.

Lahirnya tim tanggap bencana tingkat kelurahan kedepannya diharap bisa lebih memberi pemahaman ke warga mitigasi bencana. Bukan hanya bencana alam, tetapi untuk kebakaran juga.

Sekadar diketahui, dalam kebakaran tersebut Damkar Makassar mengerahkan 16 unit armada untuk melakukan pemadaman. Api baru bisa dipadamkan sekitar pukul 07.10 Wita.

Jumlah armada 13 unit (dari) Mako Damkar, 3 unit dari Carester Ujung Tanah. Jumlah personel regu 3, 4, 5 dan 6 dari Mako Damkar. Regu 3 Carester Ujung Tanah

Facebook Comments
Nurwana

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail Ingatkan Warga Jadi Pemilih Cerdas dan Jaga Pemilu Damai

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota (Cawalkot) Makassar, Indira Yusuf Ismail, mengajak warga Kota Makassar untuk menjadi pemilih…

13 jam ago

Indira Yusuf Ismail Tegaskan Visi Nyata Revitalisasi Ekonomi Biru Berbasis Teknologi Hijau Dengan Pelatihan Digital Marketing UMKM

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar nomor urut 3, Indira Yusuf Ismail, bersama Komunitas #maRIKi Maju Bersama,…

13 jam ago

Arwin Azis Hadiri Puncak Peringatan HUT Kabupaten Gowa ke 704

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menghadiri Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun…

2 hari ago

Tinjau Program Sabtu Bersih, Andi Arwin Azis Harap Program Tetap Berlanjut

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, meninjau langsung pelaksanaan program Sabtu Bersih…

3 hari ago

Muhammadiyah Titipkan Keberlanjutan Program Keimanan pada Indira Yusuf Ismail

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, melakukan silaturahmi dengan pengurus Cabang Muhammadiyah Kota Makassar,…

3 hari ago

KKB NTT Sulsel Nyatakan Dukungan untuk INIMI- DIA

Infoasatu.com,Makassar--Paslon nomor urut tiga (3) walikota Makassar, Indira-Ilham ( INIMI) dan Paslon Gubernur urut satu…

3 hari ago