Categories: Kecamatan Wajo

FKKM dan BKMT Berbagi Paket Stunting Di Kecamatan Wajo

Infoasatu.com,Makassar–Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Kecamatan Wajo bersama Forum Kemanusian Kota Makassar (FKKM) memberikan bantuan bertajuk Jumat Berkah untuk pengendalian stunting. Pembagian ke kader-kader kelurahan tersebut dibagikan di Kantor Camat Wajo, Jumat (11/08/2023).

Paket yang dibagikan berupa telur, susu, kacang hijau, dan beberapa bahan pokok lainnya. Itu untuk mengendalikan stunting di Kecamatan Wajo yang terdata sekitar 20 anak.

Ketua BKMT, Diana mengatakan apa yang diberikan oleh pihaknya belum seberapa.

“Hanya saja sebagai bentuk kepedulian atas masalah stunting, dan Kita harap ini sebagai motivasi untuk kedepannya bisa lebih berpartisipasi ke pengendalian stunting,” ujarnya disela-sela kegiatan.

Terlebih, kata perempuan yang akrab disapa Nanna tersebut melihat telah banyak program-program yang bisa dikolaborasikan dalam pengendalian stunting. Termasuk, program 1 Anak 1 Warung Makan yang digagas Ketua FKKM, dr Udin Malik.

Camat Wajo Kota Makassar, Hamna Faisal mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan berbagai pihak. Terutama ke FKKM dan BKMT.

Facebook Comments
Nurwana

Leave a Comment

Recent Posts

Danny Pomanto Jadi Kunci Peluang Kemenangan Indira di Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

1 hari ago

Nomor Urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto Kembali Diterpa Isu Tak Benar

Infoasatu.com,Makassar--Calon Gubernur Sulawesi Selatan nomor urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto kembali diterpa isu tak…

3 hari ago

Danny Pomanto Gelar Salat Subuh Berjamaah: Jaga Kota, Jaga Demokrasi

Infoasatu.com,Makassar--Moh Ramdhan Pomanto kembali aktif menjadi Wali Kota Makassar pascacuti dua bulan mengikuti kampanya Pemilihan…

3 hari ago

Indira-Ilham Menjadi Sorotan Menjelang Pilkada 2024

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari Fauzi…

3 hari ago

Pasangan INIMI Instruksikan Pencopotan APK Hingga Tengah Malam

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

4 hari ago

INIMI Ajak Warga Pilih Nomor Tiga untuk Masa Depan Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar nomor tiga, Indira Yusuf Ismail dan…

4 hari ago