Categories: Makassar

Insentif Satgas Detektor Cair, Warga Doakan Danny Pomanto Jadi Gubernur

Infoasatu.com, Makassar – Dana insentif satgas Detektor Makassar Recover di setiap kelurahan resmi dicairkan Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar pada Senin, 10 Januari 2022.

Ribuan Satgas Detektor Makassar Recover menyambut baik dan bergembira atas kebijakan Walikota yang memberikan insentif kepada Satgas Detektor. Salah satunya Korlap Zona 3 Kelurahan Batua Andi Habri, ia sangat senang dengan adanya pemberian insentif dari Pak Wali ia sangat berterima kasih  kepada Pak Danny.

“Alhamdulillah Pak Wali sudah berikan insentif, saya selaku Korlap Zona 3 Kelurahan Batua Sangat berterima kasih sebesar-besarnya kepada pak Danny, salama’ ki pak Danny” kata Andi, Selasa (11/1/2022).

“Pak Danny itu Pemimpin yang sangat memperhatikan Warga dan anggota-anggotanya yang di bawah, terbuktimi ini tawwa, padahal kita tidak mengharapji ada insentif, karena memang kita ini relawan yang niatnya mau membantu Pemerintah agar covid-19 bisa hilang dari Makassar,” lanjutnya.

Sementara Nursalam, ia mengatakan bersyukur punya Walikota seperti Danny Pomanto.

“Bersyukur sekali ka’ saya punya Walikota kayak dia, selalu na perhatikan warga-warga yang dibawah, saya cuma bisa doakan beliau semoga Pak Danny tambah sukseski, saya doakan juga dia jadi gubernur,” ungkapnya.

Pencairan insentif satgas detektor ini di bagikan per zona atau per Kelurahan. Diketahui bahwa Satgas Detektor Makassar Recover bertugas untuk mendeteksi kesehatan dan paparan Covid-19 dari rumah ke rumah, yang di programkan Walikota Makassar Danny Pomanto di masa kedua kepemimpinanya.

Satgas Detektor Makassar Recover ini diturunkan pada Minggu, 10 Juli 2021 lalu, satgas inipun mempunyai tim di setiap kelurahan agar dapat mendeteksi warga yang terdampak covid-19.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail, Menutup Kegiatan Penataran Wasit Lisensi C dan B2 Tingkat Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, menutup kegiatan Penataran Wasit…

2 hari ago

Hari Libur Nasional, UPTD Puskesmas Barombong Tetap Memberikan Pelayanan

Infoasatu.com,Makassar- Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Barombong tetap memberikan pelayanan kesehatan dasar selama libur Natal…

7 hari ago

Walikota Makassar Imbau Masyarakat Waspada Bencana Hidrometereologi

Infoasatu.com,Makassar--Usai melakukan rapat kordinasi langsung bersama Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia (Menko PMK),…

1 minggu ago

Danny Pomanto Imbau Masyarakat Sambut Pergantian Tahun Dirumah bersama Keluarga

Infoasatu.com,Makassar--Sebelumnya Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto mengimbau seluruh…

1 minggu ago

Dzikir dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2025

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota Makassar…

1 minggu ago

Pemkot Pastikan Tata Kelola Informasi Berjalan Sesuai Akuntabilitas

Infoasatu.com,Makassar--Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar secara resmi telah menetapkan Daftar Informasi yang Dikecualikan (DIK) setelah menyelesaikan…

1 minggu ago