Categories: NEWS

Kabar Duka! Mantan Kiper Timnas Indonesia Listianto Raharjo Tutup Usia

Mantan kiper Timnas Indonesia Listianto Raharjo dikabarkan meninggal dunia. Kabar itu disampaikan COO Bhayangkara FC Sumardji.

Listianto menghembuskan nafas terakhirnya di Rumah Sakit Bhayangkara, Surabaya, Selasa, (20/4/2021), pukul 23.00 WIB. Ia dikabarkan terkena serangan jantung dan meninggal dunia di usia 51 tahun.

“Meninggalnya sekitar pukul 23.00 WIB. Tadi sore masih latihan dan memang tinggal di mess Bhayangkara FC di Surabaya,” kata Sumardji, Rabu (21/4/2021).

“Segenap manajemen Bhayangkara FC merasakan kehilangan sosok legenda kiper. Kami ikut berduka sedalam-dalamnya,” ujarnya.

Listianto tercatat menjadi bagian Timnas Indonesia di ajang Piala Tiger AFF 1996. Setahun kemudian, Bejo kembali mengisi skuad Timnas Indonesia di ajang SEA Games 1997.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail Ingatkan Warga Jadi Pemilih Cerdas dan Jaga Pemilu Damai

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota (Cawalkot) Makassar, Indira Yusuf Ismail, mengajak warga Kota Makassar untuk menjadi pemilih…

2 hari ago

Indira Yusuf Ismail Tegaskan Visi Nyata Revitalisasi Ekonomi Biru Berbasis Teknologi Hijau Dengan Pelatihan Digital Marketing UMKM

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar nomor urut 3, Indira Yusuf Ismail, bersama Komunitas #maRIKi Maju Bersama,…

2 hari ago

Arwin Azis Hadiri Puncak Peringatan HUT Kabupaten Gowa ke 704

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menghadiri Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun…

3 hari ago

Tinjau Program Sabtu Bersih, Andi Arwin Azis Harap Program Tetap Berlanjut

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, meninjau langsung pelaksanaan program Sabtu Bersih…

4 hari ago

Muhammadiyah Titipkan Keberlanjutan Program Keimanan pada Indira Yusuf Ismail

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, melakukan silaturahmi dengan pengurus Cabang Muhammadiyah Kota Makassar,…

4 hari ago

KKB NTT Sulsel Nyatakan Dukungan untuk INIMI- DIA

Infoasatu.com,Makassar--Paslon nomor urut tiga (3) walikota Makassar, Indira-Ilham ( INIMI) dan Paslon Gubernur urut satu…

4 hari ago