Categories: Pemerintahan

Kepala Dinas Tata Ruang Makassar Minta Jajarannya Kedepankan Sikap Professional

Infoasatu.com, Makassar – Kepala Dinas Tata Ruang Kota Makassar Fahyuddin Yusuf meminta seluruh jajarannya kedepankan sikap professional. Hal ini Ia ungkapkan saat rapat kordinasi di Kantor DTRB, Senin (01/08/2022.

Fahyuddin mengatakan, DTRB adalah salah satu dinas yang punya peran vital dalam pembangunan kota Makassar. Karenanya, pelayanan harus maksimal diberikan kepada masyarakat.

Kepala Dinas Tata Ruang Kota Makassar Fahyuddin Yusuf

“Kita akan banyak berhadapan dengan berbagai macam kepantingan. Saya hanya minta kita semua lebih mengedepankan sikap professional dalam memberi pelayanan kepada masyarakat,” ungkap mantan Camat Tallo ini.

Tampak Fahyuddin didampingi oleh Sekretaris Dinas DTRB Fuad Azis. Rapat Koordinasi ini diikuti para Kepala Bidang, Sub Bagian, Pejabat Fungsional dan staff ASN, di ruang rapat Kantor Distaru kota Makassar jalan Urip Sumoharjo Makassar. (*)

Sekdis Tata Ruang Kota Makassar Fuad Azis
Facebook Comments
Darwis

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail, Menutup Kegiatan Penataran Wasit Lisensi C dan B2 Tingkat Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, menutup kegiatan Penataran Wasit…

21 jam ago

Hari Libur Nasional, UPTD Puskesmas Barombong Tetap Memberikan Pelayanan

Infoasatu.com,Makassar- Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Barombong tetap memberikan pelayanan kesehatan dasar selama libur Natal…

5 hari ago

Walikota Makassar Imbau Masyarakat Waspada Bencana Hidrometereologi

Infoasatu.com,Makassar--Usai melakukan rapat kordinasi langsung bersama Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia (Menko PMK),…

6 hari ago

Danny Pomanto Imbau Masyarakat Sambut Pergantian Tahun Dirumah bersama Keluarga

Infoasatu.com,Makassar--Sebelumnya Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto mengimbau seluruh…

6 hari ago

Dzikir dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2025

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota Makassar…

6 hari ago

Pemkot Pastikan Tata Kelola Informasi Berjalan Sesuai Akuntabilitas

Infoasatu.com,Makassar--Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar secara resmi telah menetapkan Daftar Informasi yang Dikecualikan (DIK) setelah menyelesaikan…

6 hari ago