Categories: POLITIK

Komunitas ‘ININNAWA’ Siap Bergerak di 153 Kelurahan Menangkan Indira Yusuf Ismail

Infoasatu.com,Makassar– Ratusan Komunitas Perempuan Tangguh ‘ININNAWA’ yang tersebar di 153 Kelurahan se-Kota Makassar tutut mengantar Bakal Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail mengembalikan Formulir pendaftaran di 4 Parta yakni, PKB, PKS, PAN dan PSI, Kamis, 23 Mei 2024.

Koordinator Komunitas ‘ININNAWA’ Kecamatan Rappocini, Andi Asriyani mengakui sosok Indira Yusuf Ismail pantas pimpin Kota Makassar.

“Sosok bu Indira menurut kami memang pantas pimpin Makassar, pengalamannya selama 10 tahun mendampingi pak Danny membangun Makassar tidak diragukan lagi, beliau sosok perempuan tangguh dan hebat yang mampu melanjutkan Program yang di rintis kepemimpinan Danny Pomanto,” paparnya.

Komunitas ‘ININNAWA’ kata Andi Asriyani akan bekerja keras di 153 Kelurahan di Kota Makassar untuk memenangkan Indira Yusuf Ismail sebagai Wali Kota Makassar.

“Komunitas ‘ININNAWA’ beranggotakan perempuan tangguh yang di pilih dari beberapa Komintas Loyalis DP, pergerakannya dalam memenangkan kandidat tidak diragukan, pengalamannya sewaktu memenangkan Danny-Fatma sudah terbukti dan Insya Allah kami akan memenangkan kembali Ibu Indira Yusuf Ismail menjadi Wali Kota Perempuan Pertama yang akan memimpin Kota Makassar 2024-2029,” tutupnya.

Facebook Comments
Nurwana

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail, Menutup Kegiatan Penataran Wasit Lisensi C dan B2 Tingkat Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, menutup kegiatan Penataran Wasit…

4 hari ago

Hari Libur Nasional, UPTD Puskesmas Barombong Tetap Memberikan Pelayanan

Infoasatu.com,Makassar- Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Barombong tetap memberikan pelayanan kesehatan dasar selama libur Natal…

1 minggu ago

Walikota Makassar Imbau Masyarakat Waspada Bencana Hidrometereologi

Infoasatu.com,Makassar--Usai melakukan rapat kordinasi langsung bersama Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia (Menko PMK),…

1 minggu ago

Danny Pomanto Imbau Masyarakat Sambut Pergantian Tahun Dirumah bersama Keluarga

Infoasatu.com,Makassar--Sebelumnya Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto mengimbau seluruh…

1 minggu ago

Dzikir dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2025

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota Makassar…

1 minggu ago

Pemkot Pastikan Tata Kelola Informasi Berjalan Sesuai Akuntabilitas

Infoasatu.com,Makassar--Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar secara resmi telah menetapkan Daftar Informasi yang Dikecualikan (DIK) setelah menyelesaikan…

1 minggu ago