Categories: Peristiwa

Mahasiswa S2 ITB Ditemukan Tewas Gantung Diri di Kamar Kos

Infoasatu.com, Bandung – Seorang mahasiswa S2 Institut Teknologi Bandung (ITB) ditemukan gantung diri di kamar kosnya. Polisi tak menemukan bekas luka di tubuh korban.

“Saat ditemukan tidak ada kekerasan fisik di tubuh korban,” kata Kapolsek Coblong, AKP Auliya Djabar, Rabu (4/9/2019).

MA (25) ditemukan meninggal dengan cara gantung diri. MA tergantung di kusen kamar kosnya di Kelurahan Sekeloa, Kecamatan Coblong, Kota Bandung pukul 17.15 WIB, Selasa (3/9). 

MA merupakan mahasiswa S2 di ITB, yang berasal dari Sukoharjo, Jawa Tengah. 

Jasad MA sudah dibawa oleh tim Inafis Polrestabes Bandung. Petugas membawa jasad MA ke RS Hasan Sadikin. 

“Semalam sudah langsung dibawa ke RSHS dan kita sudah menghubungi keluarganya,” tandasnya. 

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Kementerian Agama Targetkan Akselerasi PPG untuk 269 Ribu Guru pada 2025

Infoasatu.com,Makassar--Kementerian Agama (Kemenag) akan mempercepat pelaksanaan program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan untuk meningkatkan…

9 jam ago

Workshop Evaluasi dan Persiapan Semester Akhir 2024/2025: Langkah Strategis Program Studi Doktor Ilmu Kedokteran FK Unhas

Infoasatu.com,Makassar--Program Studi Doktor Ilmu Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin (FK Unhas) sukses menyelenggarakan Workshop Evaluasi…

11 jam ago

Pemkot Makassar Raih Nilai 4,02 dengan Predikat “Sangat Baik” dalam (SPBE) Tahun 2024

Infoasatu.com,Makassar--Pemerintah Kota Makassar meraih nilai 4,02 dengan predikat “Sangat Baik” dalam Hasil Evaluasi Sistem Pemerintahan…

5 hari ago

Danny Pomanto Meninjau Langsung Kick Off Program Makan Bergizi Gratis (MBG)

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto meninjau langsung Kick Off program Makan Bergizi Gratis (MBG)…

5 hari ago

Program Makan Bergizi Gratis (MBG) juga Dilaksanakan di Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Program Makan Bergizi Gratis (MBG) juga dilaksanakan di Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Peluncuran program ini…

5 hari ago

Indira Yusuf Ismail, Menutup Kegiatan Penataran Wasit Lisensi C dan B2 Tingkat Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, menutup kegiatan Penataran Wasit…

6 hari ago