Categories: PilkadaPOLITIK

Panwaslu Makassar Tolak Permohonan Appi-Cicu dalam Gugatan DIAmi

Infoasatu.com, Makassar – Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Makassar menolak permohonan tim Hukum Munaffri Arifiuddin dan Rachamatica Dewi (Appi-Ciccu) untuk dijadikan pihak terkait dalam sidang gugatan Tim Hukum Mohammad Ramdhan Pomanto dan Indira Mulyasari Paramastuti (DIAmi) terkait pembatalan penetapan pasangan calon petahan itu dari gelangang Pilwalkot Makassar.

Ketua Panwas Kota Makassar Nursari

Hal itu diungkapkan oleh Ketua Panwaslu Makassar, Nursari pada sidang musyawarah lanjutan penyeselesaian sengeketa di Aula Panwaslu Makassar,Minggu (5/5/2017).

Penolakan itu berdasarkan Perbawaslu No. 15 tahun 2017, pasal 7, dimana kata Nursari, pihak terkait dalam sengketa pemilihan adalah yang pihak yang dirugikan atau berpotensi dirugikan atas keputusan sidang musyawarah Panwaslu.

“Dengan ini menolak permohonan tim Hukum Appi-Ciccu sebagai pihak terkait dalam sidang musyawarah penyelesaian sengeketa ini, karena menanggap tim Appi-Ciccu tidak berpotensi dirugikan dalam sengketa ini,” jelas Nursari sebelum melanjutkan agenda sidang musyawarah.

Sebelumnya, pada Sidang perdana atas gugatan bernomor registrasi 002/PS/PWSL.MKS.27.01/V/2018. T, Tim Hukum Appi-Ciccu bermohon kepada Panwaslu Makassar agar dapat diikutkan sebagai pihak terkait. (*)

Facebook Comments
Idris Muhammad

referensi cerdas

Leave a Comment

Recent Posts

Program Bantuan Keuangan Khusus untuk Desa Rp 200 Juta yang Dicanangkan Cagub Sulsel

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Asosiasi Pemerintahan Desa (Apdesi) Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Sri Rahayu Usmi merespon baik program…

3 hari ago

Debat Pilwalkot Mengusung Tema Peningkatan Kesejahteraan Pelayanan Inklusi dalam Bingkai NKRI

Infoasatu.com,Makassar--Debat perdana calon walikota dan wakil walikota Makassar akan dilaksanakan pada Sabtu 26 Oktober besok.…

3 hari ago

Puluhan Ribuan Komunitas dan Loyalitas INIMI DIA Memasang Banner dan Spanduk

Infoasatu.com,Makassar--Alat Peraga Kampanye (APK) Nomor urut 3 Paslon Walikota, Indira Yusuf Ismail – Wakil Wali…

3 hari ago

Pjs Wali Kota Makassar Ingatkan Netralitas ASN

Infoasatu.com,Makassar--Pjs Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menyampaikan himbauan di Masjid Nurul Ittihad terkait Netralitas…

3 hari ago

PWNU Sulsel Temui Pjs Wali Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pejabat Sementara (Pjs.) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, menerima audiensi dari Panitia Pelaksana Musyawarah…

3 hari ago

Silaturahmi ke Kecamatan Biringkanayya, Pjs Wali Kota Tekankan Kelancaran Pelayanan Publik

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, melakukan kunjungan kerja di Kantor Kecamatan…

3 hari ago