Categories: Makassar

Pedagang Pertanyakan, Dan Keluhkan Tingginya Uang “Jasa Produksi” Di Pasar Toddopuli

Infoasatu.com, Makassar – Salah satu pedagang pasar Hj. Marlina, keluhkan tingginya tagihan uang “Jasa Produksi” (JasPro) dari pengelola pasar Toddopuli kota Makassar, Rabu (31/03/2021).

Hal tersebut, dikeluhkan Hj. Marlina saat diwawancarai oleh awak media ditempatnya berjualan.

Hj. Marlina mengatakan, dulunya sebelum ada “JasPro”, tagihan bulanan hanya sebesar Rp. 50.000, namun setelah adanya Jaspro tagihan dinaikkan menjadi Rp. 168.000 perbulan, sangat membebani para pedagang, menurutnya.

Ia juga mengungkapkan, jika uang “JasPro” ini tiba-tiba ditagihkan ke para pedagang pasar, dengan tunggakan mulai dari tahun 2019 sampai 2020, dengan nilai tagihan Rp.168.000 perbulan, dan apabila tidak dilakukan pembayaran maka akan dilakukan penyegelan oleh pihak pengelola pasar, ungkapnya.

“Selama ini, kami tidak pernah ditagih perbulan dengan uang “Jaspro”, kok tiba-tiba kami dianggap punya tunggakan,” kata Hj. Marlina.

Ia juga menanyakan undang-undang dari mana, atau keputusan dari mana yang mengatur uang “JasPro” tersebut ditagihkan ke para pedagang. Kalaupun ada nilainya harus disepakati bersama, ungkapnya.

“Apakah itu Jaspro adakah aturannya, kenapa tiba-tiba muncul dengan nilai yang membebani, dan tidak disepakati oleh para pedagang,” tutup Hj. Marlina, kesal.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Kedatangan Anies Baswedan di Glodok, Disambut Meriah Seperti Seorang Selebriti

Infoasatu.com, News - Anies Baswedan tetap menjadi figur favorit di Pancoran, Glodok, Jakarta Barat, yang…

3 minggu ago

Singer Performance Fitri Meriahkan Heritage Run di Tengah Hujan Deras

Infoasatu.com,Makassar--Penyanyi berbakat Fitri berhasil menghibur peserta Heritage Run yang menjadi bagian dari rangkaian acara Jappa…

3 minggu ago

Hujan Tak Surutkan Semangat! Heritage Run Cap Go Meh 2025 Sukses Digelar

Infoasatu.com,Makassar--Perayaan Festival Jappa Jokka Cap Go Meh 2025 semakin semarak dengan digelarnya ajang Heritage Run,…

3 minggu ago

Hujan Gerimis Tak Surutkan Antusias Pengunjung Cap Go Meh

Infoasatu.com,Makassar--Suasana penuh semangat menyelimuti Festival Jappa Jokka Cap Go Meh yang berlangsung meriah di Makassar…

3 minggu ago

Festival Jappa Jokka Cap Go Meh: Ajang Unjuk Kebolehan dan Silaturahmi Atlet Barongsai

Infoasatu.com,Makassar--Pertama kali dalam Festival Jappa Jokka Cap Go Meh, menghadirkan Barongsai Competition tingkat Provinsi Sulawesi…

3 minggu ago

Pekan Olahraga Tradisional Mengawali Perayaan Jappa Jokka Cap Go Meh 2025

Infoasatu.com,Makassar--Pekan Olahraga Tradisional mengawali Perayaan Jappa Jokka Cap Go Meh 2025 yang digelar di Sepanjang…

3 minggu ago