Categories: Kota

Perbanyak Waktu Ibadah, Camat Biringkanya Mengambil Cuti Tahunan

Infoasatu.com, Makassar  Setelah mengemban amanah selama 15 tahun menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN), Dr. H Andi Syahrum Makkuradde mengambil cuti tahunan.

Menurut Camat Biringkanaya ini, dirinya melakukan cuti karena ingin lebih fokus, dan memperbanyak waktu ibadah selama bulan Ramadan ini.

“Banyak pelajaran dan hikmah yang bisa saya dapat selama cuti di bulan Ramadan 1439 H ini. Saya bisa mengetahui secara langsung situasi dan kondisi pada saat cuti dan berbagai macam tantangan,” kata pejabat yang dikenal ramah ini, Jumat (25/5/2018).

Dirinya juga menyebutkan, bahwa selama cuti posisinya sebagai Camat di Biringkanaya digantikan sementara oleh Sekcam Biringkanya.

“Ini agar memberikan pengetahuan ke staf untuk membandingkan gaya kepemimpinan seseorang, dan memberikan peluang kepada orang lain untuk menjadi pemimpin,” ujarnya.

Hikmah di balik masa cuti bapak DR.H.Andi Syahrum Makkuradde,SS.SE.Msi selama di bulan suci ramadhan 1439 H, Menurut beliau banyak hikmah yang di dapat dan menjadi pelajaran buat sosok pemimpin yang sederhana ini. (*)

Facebook Comments
Idris Muhammad

referensi cerdas

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail Ingatkan Warga Jadi Pemilih Cerdas dan Jaga Pemilu Damai

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota (Cawalkot) Makassar, Indira Yusuf Ismail, mengajak warga Kota Makassar untuk menjadi pemilih…

1 jam ago

Indira Yusuf Ismail Tegaskan Visi Nyata Revitalisasi Ekonomi Biru Berbasis Teknologi Hijau Dengan Pelatihan Digital Marketing UMKM

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar nomor urut 3, Indira Yusuf Ismail, bersama Komunitas #maRIKi Maju Bersama,…

1 jam ago

Arwin Azis Hadiri Puncak Peringatan HUT Kabupaten Gowa ke 704

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menghadiri Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun…

1 hari ago

Tinjau Program Sabtu Bersih, Andi Arwin Azis Harap Program Tetap Berlanjut

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, meninjau langsung pelaksanaan program Sabtu Bersih…

2 hari ago

Muhammadiyah Titipkan Keberlanjutan Program Keimanan pada Indira Yusuf Ismail

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, melakukan silaturahmi dengan pengurus Cabang Muhammadiyah Kota Makassar,…

2 hari ago

KKB NTT Sulsel Nyatakan Dukungan untuk INIMI- DIA

Infoasatu.com,Makassar--Paslon nomor urut tiga (3) walikota Makassar, Indira-Ilham ( INIMI) dan Paslon Gubernur urut satu…

2 hari ago