Categories: POLITIK

Pilwali Makassar, Sakka Pati Mencuat di Kalangan Millenial

Infoasatu.com, Makassar – Jelang pemilihan wali kota Makassar 2020, generasi millenial kota ini pun terus mencari sosok yang dianggap sebagai representasi era mereka.

Salah satu yang ramai diviralkan dan diperbincangkan beberapa hari terakhir adalah sosok Kepala Puslitbang Konflik, Demokrasi, Sosial Dan Humaniora Univ. Hasanuddin Makassar Dr. Sakka Pati MH.

Sakka Pati dianggap sebagai representasi kaum millenial untuk calon wali kota Makassar 2020.

Millenials Trust sebagai salah satu organisasi millenial lintas kreasi dan karya menganggap kriteria pilihan generasi millenial melekat pada diri Presidium Jaringan Demokrasi Prov. Sulawesi Selatan tersebut.

Sinaryanti yang merupakan salah satu penggagas Millenials Trust mengungkapkan bahwa Sakka Pati selain dekat dengan kaum millenial beliau juga memiliki kompetensi yang mumpuni.

“Kak Sakka Pati itu perempuan inspiratif yang humble beliau cerdas dan berpengalaman” tuturnya

Mahasiwa UMI ini menyebut menilai Makassar harus dipimpin oleh Wali kota yang inspiratif dan kekinian.

“Kita butuh sosok inspiratif dan kekinian seperti Ibu Doktor” tutupnya. (*)

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail, Menutup Kegiatan Penataran Wasit Lisensi C dan B2 Tingkat Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, menutup kegiatan Penataran Wasit…

3 hari ago

Hari Libur Nasional, UPTD Puskesmas Barombong Tetap Memberikan Pelayanan

Infoasatu.com,Makassar- Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Barombong tetap memberikan pelayanan kesehatan dasar selama libur Natal…

1 minggu ago

Walikota Makassar Imbau Masyarakat Waspada Bencana Hidrometereologi

Infoasatu.com,Makassar--Usai melakukan rapat kordinasi langsung bersama Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia (Menko PMK),…

1 minggu ago

Danny Pomanto Imbau Masyarakat Sambut Pergantian Tahun Dirumah bersama Keluarga

Infoasatu.com,Makassar--Sebelumnya Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto mengimbau seluruh…

1 minggu ago

Dzikir dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2025

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota Makassar…

1 minggu ago

Pemkot Pastikan Tata Kelola Informasi Berjalan Sesuai Akuntabilitas

Infoasatu.com,Makassar--Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar secara resmi telah menetapkan Daftar Informasi yang Dikecualikan (DIK) setelah menyelesaikan…

1 minggu ago