Categories: Nasional

Positif Covid-19, Kasudindik Wilayah 1 Jaktim Meninggal Dunia

Infoasatu.com, Jakarta – Positif terpapar virus Corona, Kepala Suku Dinas Pendidikan (Kasudindik) Wilayah 1 Jakarta Timur, Ade Y Narun meninggal dunia. Kabar duka itu dibenarkan oleh Wali Kota Jakarta Timur, M Anwar.

“Iya meninggal Covid-19,” kata M Anwar, Kamis (3/12/2020).

Ia mengatakan jenazah Ade akan dimakamkan di TPU Pondok Ranggon. Jenazah Ade langsung dibawa dari RS.

“Dimakamkan di (TPU) Pondok Ranggon langsung dari RS ke Pondok Ranggon,” ujar Anwar.

Ia menyebut Pemkot Jaktim juga langsung melakukan sejumlah langkah antisipasi. Menurut Anwar, kantor Kasudin Pendidikan bakal ditutup 3 hari.

“Kantor Kasudin akan tutup 3 hari, yang kontak langsung kita tracing,” tuturnya.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Danny Pomanto Pimpin Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto memimpin apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi di Tugu MNEK Pantai…

2 hari ago

Danny Pomanto Jadi Kunci Peluang Kemenangan Indira di Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

2 hari ago

Danny Pomanto Tekankan Netralitas ASN Wujudkan Pilkada Damai

Infoasatu.com,Makassar---Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto memimpin apel senin perdana pasca dirinya usai menjalani cuti…

3 hari ago

Nomor Urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto Kembali Diterpa Isu Tak Benar

Infoasatu.com,Makassar--Calon Gubernur Sulawesi Selatan nomor urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto kembali diterpa isu tak…

4 hari ago

Danny Pomanto Gelar Salat Subuh Berjamaah: Jaga Kota, Jaga Demokrasi

Infoasatu.com,Makassar--Moh Ramdhan Pomanto kembali aktif menjadi Wali Kota Makassar pascacuti dua bulan mengikuti kampanya Pemilihan…

4 hari ago

Indira-Ilham Menjadi Sorotan Menjelang Pilkada 2024

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari Fauzi…

4 hari ago