Ribuan Masyarakat Hadiri Pemaparan Visi Misi Bakal Calon Walikota Danny Pomanto

Infoasatu.com, Makassar – Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menggelar pemaparan visi misi Bakal Calon Walikota di kediamannya Jalan Amirullah, Minggu (02/02/2020) malam. Ribuan masyarakat, Ketua RT-RW, para penasehat Walikota, Tokoh agama dan simpatisan hadir dalam kegiatan itu.

Mereka sangat antusias ingin mengetahui apa-apa saja program mantan Wali Kota Makassar.

“Saya senang melihat bapak Danny Pomanto, karena inovasinya menjadi Wali Kota Makassar sangat jelas. Apalagi Makassar saat ini menuju kota dunia dua kali tambah baik,” kata salah seorang ketua RT, Eko.

Danny Pomanto dalam sambutannya menyampaikan, jika hari ini harus lebih baik dari kemarin. Sebab, sebelumnya ketua RT-RW diberikan insentif Rp 75 ribu, namun semenjak Danny Pomanto menjadi Wali Kota Makassar bertambah menjadi Rp 1 juta. Hal itu sebuah kemajuan buat kota daeng.

“Kita harus sabar dan berjuang lagi. Berdoa maki Tunggu Ma,” ujar Danny disambut tepukan ribuan masyarakat yang menghadiri.

“Kalau kita lebih baik, maka kebaikan harus terukur dua kali tambah baik. Kenapa saya percaya diri, karena lima tahun lalu, kami mengubah Makassar lebih maju,” lanjutnya.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail Ingatkan Warga Jadi Pemilih Cerdas dan Jaga Pemilu Damai

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota (Cawalkot) Makassar, Indira Yusuf Ismail, mengajak warga Kota Makassar untuk menjadi pemilih…

11 jam ago

Indira Yusuf Ismail Tegaskan Visi Nyata Revitalisasi Ekonomi Biru Berbasis Teknologi Hijau Dengan Pelatihan Digital Marketing UMKM

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar nomor urut 3, Indira Yusuf Ismail, bersama Komunitas #maRIKi Maju Bersama,…

11 jam ago

Arwin Azis Hadiri Puncak Peringatan HUT Kabupaten Gowa ke 704

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menghadiri Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun…

1 hari ago

Tinjau Program Sabtu Bersih, Andi Arwin Azis Harap Program Tetap Berlanjut

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, meninjau langsung pelaksanaan program Sabtu Bersih…

3 hari ago

Muhammadiyah Titipkan Keberlanjutan Program Keimanan pada Indira Yusuf Ismail

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, melakukan silaturahmi dengan pengurus Cabang Muhammadiyah Kota Makassar,…

3 hari ago

KKB NTT Sulsel Nyatakan Dukungan untuk INIMI- DIA

Infoasatu.com,Makassar--Paslon nomor urut tiga (3) walikota Makassar, Indira-Ilham ( INIMI) dan Paslon Gubernur urut satu…

3 hari ago