Categories: NEWS

Rumah yang Menjadi Lokasi Penemuan Mayat Perempuan di Bekasi Dipasangi Garis Polisi

Infoasatu.com, Bekasi – Aksi pembunuhan terjadi di sebuah perumahan di Jatibening, Kota Bekasi, Jawa Barat. Lokasi pembunuhan itu kini telah dipasangi garis polisi.

Bercak darah nampak di depan pekarangan rumah. Sebagian bercak darah ditutupi koran. Garis polisi terlihat membentang di pagar rumah.

Salah seorang warga, Zulfa (56), menuturkan bahwa mayat perempuan yang diduga korban pembunuhan itu ditemukan pada Selasa (11/1/2022), pukul 23.00 WIB. Namun ia tak mengetahui pasti kronologi kejadian.

“Iya ada pembunuhan malam kemarin, saya nggak terlalu tahu soalnya rumah saya di atas, dan kemarin juga hujan, cuman katanya kejadian jam 11 ramai-ramai itu jam 12 pas ada polisi datang,” jelasnya.

Sementara itu, Kasat Reskrim Polres Metro Bekasi Kota Kompol Alexander Yurikho menerangkan akan melakukan konferensi pers mengenai kejadian ini.

“Iya, siangan,” ujarnya.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail, Menutup Kegiatan Penataran Wasit Lisensi C dan B2 Tingkat Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, menutup kegiatan Penataran Wasit…

5 hari ago

Hari Libur Nasional, UPTD Puskesmas Barombong Tetap Memberikan Pelayanan

Infoasatu.com,Makassar- Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Barombong tetap memberikan pelayanan kesehatan dasar selama libur Natal…

1 minggu ago

Walikota Makassar Imbau Masyarakat Waspada Bencana Hidrometereologi

Infoasatu.com,Makassar--Usai melakukan rapat kordinasi langsung bersama Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia (Menko PMK),…

1 minggu ago

Danny Pomanto Imbau Masyarakat Sambut Pergantian Tahun Dirumah bersama Keluarga

Infoasatu.com,Makassar--Sebelumnya Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto mengimbau seluruh…

1 minggu ago

Dzikir dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2025

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota Makassar…

1 minggu ago

Pemkot Pastikan Tata Kelola Informasi Berjalan Sesuai Akuntabilitas

Infoasatu.com,Makassar--Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar secara resmi telah menetapkan Daftar Informasi yang Dikecualikan (DIK) setelah menyelesaikan…

1 minggu ago