Categories: MakassarPemerintahan

Saksikan Penyerahan DIPA Oleh Jokowi, Danny Harap Antisipasi Penanganan Covid-19 Gelombang III

Infoasatu.com, Makassar – Wali kota Makassar Moh Ramdhan “Danny” Pomanto menyaksikan penyerahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) serta Rincian Alokasi Transfer ke Daerah dan Dana Desa (TKDD) Tahun 2022, oleh Presiden RI Joko Widodo di Istana Negara melalui video confidence. Senin (29/11/2021)

Usai menyaksikan penyerahan, Wali kota Danny mengatakan, ada beberapa poin penting yang disampaikan Presiden RI Joko widodo dalam penyerahan DIPA serta TKDD tahun 2022.

“Poin yang pertama, yang disampaikan Presiden Joko Widodo adalah kita bersiap antispasi gelombang ke tiga varian baru Covid yakni Omicron,” ucap Danny.

Sehingga menurutnya, penanganan kesehatan menghadapi pandemi, tetap harus dimasukkan dalam DIPA tahun 2022.

Sedangkan yang kedua kata Danny, Menteri Keuangan RI Sri Mulyani mefokuskan perkuatan kebijakan fiskal, utamanya dalam pemulihan ekonomi nasional

“Itu berarti kebangkitan untuk ekonomi nasional, sudah benar dengan apa yang telah dilakukan pemerintah kota Makassar program Tettere, Co’mo lorong garden star up lorong, inkubator center marfeks, semua ada di pokok tahun 2022,” terangnya.(*)

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Indira Yusuf Ismail, Menutup Kegiatan Penataran Wasit Lisensi C dan B2 Tingkat Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, menutup kegiatan Penataran Wasit…

4 hari ago

Hari Libur Nasional, UPTD Puskesmas Barombong Tetap Memberikan Pelayanan

Infoasatu.com,Makassar- Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Barombong tetap memberikan pelayanan kesehatan dasar selama libur Natal…

1 minggu ago

Walikota Makassar Imbau Masyarakat Waspada Bencana Hidrometereologi

Infoasatu.com,Makassar--Usai melakukan rapat kordinasi langsung bersama Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia (Menko PMK),…

1 minggu ago

Danny Pomanto Imbau Masyarakat Sambut Pergantian Tahun Dirumah bersama Keluarga

Infoasatu.com,Makassar--Sebelumnya Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto mengimbau seluruh…

1 minggu ago

Dzikir dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2025

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota Makassar…

1 minggu ago

Pemkot Pastikan Tata Kelola Informasi Berjalan Sesuai Akuntabilitas

Infoasatu.com,Makassar--Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar secara resmi telah menetapkan Daftar Informasi yang Dikecualikan (DIK) setelah menyelesaikan…

1 minggu ago