Kecamatan

Sekcam Bontoala Terima Bibit Cabai dari Kementerian Pertanian

Infoasatu.com,Makassar–Kementrian Pertanian melalui Dinas Pertanian dan Perikanan (DP2) Kota Makassar melakukan penyaluran bibit tanaman cabai kepada 12 Kelurahan Kecamatan Bontoala di kantor halamaan camat Bontoala, Selasa (17/10/2023).

Penyaluran ini diterima langsung oleh Manggala Putra Andi Beso dan sejumlah pegawai kecamatan ini dari DP2 Kota Makassar.

Rencananya bibit cabai ini akan didistribusikan langsung ke kelurahan yang ada di Wilayah Kecamatan Bontoala.

Facebook Comments
Baca Juga :  Tim Aura DP Biringkanaya Siap Kerahkan 15.000 Massa Hadiri Kampanye Jokowi-Amin