Categories: KecamatanPemerintahan

Taman Gersang, Plt Camat Tamalate Siapkan Aneka Macam Bunga

Infoasatu.com, Makassar – Pelaksana tugas (Plt) camat Tamalate Fahyuddin Yusuf, turun langsung memantau kondisi taman yang berada di persimpangan jalan poros Sultan Alauddin kelurahan Mannuruki kecamatan Tamalate, Kamis (20/09/2018).

Ia berencana menata taman tersebut dengan tambahan aneka macam bunga untuk menambah keindahan, sebab terlihat gersang akibat cuaca panas yang sangat ekstrim.

“Akibat cuaca yang sangat panas, taman ini kelihatan gersang, akibatnya, banyak bunga yang mati kekeringan. Untuk itu, kami berinisiatif untuk menata ulang dengan tambahan berbagai macam jenis bunga sehingga kembali hijau seperti biasa,” kata Fahyuddin.

“Tinggal bagaimana satgas taman, rutin melakukan penyiraman, kami instruksikan untuk melakukan perawatan secara berkala serta penyiraman pagi, dan sore hari,” tutupnya. (*)

Facebook Comments
Idris Muhammad

referensi cerdas

Leave a Comment

Recent Posts

Danny Pomanto Jadi Kunci Peluang Kemenangan Indira di Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

15 jam ago

Nomor Urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto Kembali Diterpa Isu Tak Benar

Infoasatu.com,Makassar--Calon Gubernur Sulawesi Selatan nomor urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto kembali diterpa isu tak…

3 hari ago

Danny Pomanto Gelar Salat Subuh Berjamaah: Jaga Kota, Jaga Demokrasi

Infoasatu.com,Makassar--Moh Ramdhan Pomanto kembali aktif menjadi Wali Kota Makassar pascacuti dua bulan mengikuti kampanya Pemilihan…

3 hari ago

Indira-Ilham Menjadi Sorotan Menjelang Pilkada 2024

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari Fauzi…

3 hari ago

Pasangan INIMI Instruksikan Pencopotan APK Hingga Tengah Malam

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

4 hari ago

INIMI Ajak Warga Pilih Nomor Tiga untuk Masa Depan Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar nomor tiga, Indira Yusuf Ismail dan…

4 hari ago