Categories: NEWS

Tanah Longsor Tutup Badan Jalan Tol Ungaran Semarang, Jalur Dialihkan

Infoasatu.com, Semarang – Di Tol Ungaran Semarang, tanah longsor terjadi hingga menutup badan jalan. Pengendara dari Bawen menuju Kota Semarang sementara diminta keluar exit tol Ungaran selama penanganan.

Peristiwa terjadi Sabtu (30/5) malam ketika hujan turun. Lokasi tepatnya berada di KM 426+600 di lajur Ungaran-Semarang. Jalan tersebut langsung tertutup sepenuhnya.

“Di daerah Susukan, ketutup full,” kata Kepala BPBD Kabupaten Semarang, Heru Subroto, Minggu (31/5/2020).

Ia menjelaskan saat ini penanganan terus dilakukan dan tinggal pembersihan. Namun hingga pagi ini dari arah Bawen menuju Semarang masih dialihkan.

“Sudah hampir selesai, tinggal penyemprotan pembersihan,” ujar Heru.

“Semalam sampai pagi ini dari arah Bawen keluar Ungaran,” imbuhnya.

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Danny Pomanto Pimpin Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi

Infoasatu.com,Makassar--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto memimpin apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi di Tugu MNEK Pantai…

1 hari ago

Danny Pomanto Jadi Kunci Peluang Kemenangan Indira di Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari…

1 hari ago

Danny Pomanto Tekankan Netralitas ASN Wujudkan Pilkada Damai

Infoasatu.com,Makassar---Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto memimpin apel senin perdana pasca dirinya usai menjalani cuti…

2 hari ago

Nomor Urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto Kembali Diterpa Isu Tak Benar

Infoasatu.com,Makassar--Calon Gubernur Sulawesi Selatan nomor urut 1, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto kembali diterpa isu tak…

3 hari ago

Danny Pomanto Gelar Salat Subuh Berjamaah: Jaga Kota, Jaga Demokrasi

Infoasatu.com,Makassar--Moh Ramdhan Pomanto kembali aktif menjadi Wali Kota Makassar pascacuti dua bulan mengikuti kampanya Pemilihan…

3 hari ago

Indira-Ilham Menjadi Sorotan Menjelang Pilkada 2024

Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail dan Ilham Ari Fauzi…

3 hari ago