Categories: Makassar

Tiga Titik TKP, Densus 88 Ungkap Terduga Teroris di Manggala

Infoasatu.com, Makassar – Densus 88 Anti Teror kembali menangkap warga terduga Teroris tiga titik lokasi di Kecamatan Manggala, Makassar.

Pelaku inisial MU, Z beralamat perumahan D, ONXY Perumnas Kecamatan Manggala. Ia diamankan saat hendak membeli makanan buka puasa pukul 18.00 Wita oleh densus 88, Minggu, 25 April 2021.

Menurut salah satu keluarga terduga pelaku yakni istrinya yang tak mau disebut namanya. Ia keseharian M-U hanya bisnis percetakan didalam rumah, dan juga pernah mengikuti les bahasa Arab disuatu tempat .

“Kami yakin dia tidak pernah punya masalah baik dirumah maupun diluar, bahkan tak pernah mengikuti kelompok jamaah diluar,”ungkap istrinya.

Setelah itu, Densus 88 anti Teror melakukan pengembangan dengan penyisiran rumah terduga lainnya di Jalan Tamangapa 3, Kelurahan Bangkala dan Jalan Borong, Kelurahan Batua, 26 April 2021. Barang bukti diambil Senapan Angin dan tas Ransel, Kartu Keluarga (KK).

Terpisah, Kabid Humas Polda Sulsel, Kombes Pol, E Zulpan saat dikonfirmasi melalui via chat whats up ,ia membenarkan ada penangkapan, namun keterangan selanjutnya akan dirilis. (**)

Facebook Comments
Alifah Muchdar

Leave a Comment

Recent Posts

Program Bantuan Keuangan Khusus untuk Desa Rp 200 Juta yang Dicanangkan Cagub Sulsel

Infoasatu.com,Makassar--Ketua Asosiasi Pemerintahan Desa (Apdesi) Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Sri Rahayu Usmi merespon baik program…

1 hari ago

Debat Pilwalkot Mengusung Tema Peningkatan Kesejahteraan Pelayanan Inklusi dalam Bingkai NKRI

Infoasatu.com,Makassar--Debat perdana calon walikota dan wakil walikota Makassar akan dilaksanakan pada Sabtu 26 Oktober besok.…

1 hari ago

Puluhan Ribuan Komunitas dan Loyalitas INIMI DIA Memasang Banner dan Spanduk

Infoasatu.com,Makassar--Alat Peraga Kampanye (APK) Nomor urut 3 Paslon Walikota, Indira Yusuf Ismail – Wakil Wali…

1 hari ago

Pjs Wali Kota Makassar Ingatkan Netralitas ASN

Infoasatu.com,Makassar--Pjs Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menyampaikan himbauan di Masjid Nurul Ittihad terkait Netralitas…

1 hari ago

PWNU Sulsel Temui Pjs Wali Kota Makassar

Infoasatu.com,Makassar--Pejabat Sementara (Pjs.) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, menerima audiensi dari Panitia Pelaksana Musyawarah…

1 hari ago

Silaturahmi ke Kecamatan Biringkanayya, Pjs Wali Kota Tekankan Kelancaran Pelayanan Publik

Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, melakukan kunjungan kerja di Kantor Kecamatan…

1 hari ago