Categories: POLITIK

Tim Hukum INIMI Laporkan Seto ke Bawaslu Makassar

Infoasatu.com,Makassar–Tim hukum pasangan Indira Jusuf Ismail-Ilham Fauzi menyoroti kandidat Walikota Makassar, Andi Seto Asapa yang diduga menggunakan fasilitas negara dalam kampanye pilkada Makassar.

Seto disebut hadir dalam kegiatan salah satu organisasi di Baruga Anging Mammiri Kompleks Rumah Jabatan Walikota Makassar, Minggu (6/10) malam.

Dalam acara itu, organisasi itu secara tegas menyatakan dukungannya kepada pasangan Andi Seto Asapa-Rezki Mulfiati dalam Pilkada Makassar yang akan digelar 27 November mendatang.

“Ini pelanggaran karena menggunakan fasilitas negara dalam berkampanye,” kata Mochtar Djuma, tim hukum INIMI.

Mochtar mengatakan tim hukum INIMI akan melaporkan kejadian ini ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Makassar.

Tim hukum INIMI juga menyayangkan sikap PJs Walikota Makassar, Arwin Azis yang membolehkan kegiatan politik seperti ini diselenggarakan di rumah dinas walikota.

“Bisa-bisanya itu pak walikota membiarkan politik praktis seperti ini di rumah dinas walikota,” katanya. (*)

Facebook Comments
Nurwana

Leave a Comment

Recent Posts

Kedatangan Anies Baswedan di Glodok, Disambut Meriah Seperti Seorang Selebriti

Infoasatu.com, News - Anies Baswedan tetap menjadi figur favorit di Pancoran, Glodok, Jakarta Barat, yang…

3 minggu ago

Singer Performance Fitri Meriahkan Heritage Run di Tengah Hujan Deras

Infoasatu.com,Makassar--Penyanyi berbakat Fitri berhasil menghibur peserta Heritage Run yang menjadi bagian dari rangkaian acara Jappa…

3 minggu ago

Hujan Tak Surutkan Semangat! Heritage Run Cap Go Meh 2025 Sukses Digelar

Infoasatu.com,Makassar--Perayaan Festival Jappa Jokka Cap Go Meh 2025 semakin semarak dengan digelarnya ajang Heritage Run,…

3 minggu ago

Hujan Gerimis Tak Surutkan Antusias Pengunjung Cap Go Meh

Infoasatu.com,Makassar--Suasana penuh semangat menyelimuti Festival Jappa Jokka Cap Go Meh yang berlangsung meriah di Makassar…

4 minggu ago

Festival Jappa Jokka Cap Go Meh: Ajang Unjuk Kebolehan dan Silaturahmi Atlet Barongsai

Infoasatu.com,Makassar--Pertama kali dalam Festival Jappa Jokka Cap Go Meh, menghadirkan Barongsai Competition tingkat Provinsi Sulawesi…

4 minggu ago

Pekan Olahraga Tradisional Mengawali Perayaan Jappa Jokka Cap Go Meh 2025

Infoasatu.com,Makassar--Pekan Olahraga Tradisional mengawali Perayaan Jappa Jokka Cap Go Meh 2025 yang digelar di Sepanjang…

4 minggu ago