Infoasatu.com, Makassar – 12 Pengurus Karang Taruna Kecamatan dan kelurahan se kota Makassar masih tetap solid mendukung Mahmud La Kaiya sebagai Ketua karang Taruna Kota Makasssar.
Hal ini diungkapkan salah satu perwakilan pengurus Karang taruna Kecamatan Tamalate Kota Makassar, Idris dalam rapat pleno KT di Warkop Alenta, Jalan Toddopuli, Sabtu, 26 Mei 2018.
Baca juga:
“Walaupun ada pengurus Karang Taruna Makassar yang baru yang dibentuk plt Walikota Makassar. kami masih tetap komitmen dan bersinergi terhadap Ketua Karang Taruna yang di SK kan Walikota Danny Pomanto.
Karang taruna terhadap masalah sosial harus menjadi garda terdepan menyelesaikan masalah sosial yang ada di Kota Makassar” Ungkap 11 pengurus Karang Taruna Kecamatan.
Dia menilai kepemimpinan Ketua Karang Taruna Mahmud La Kaiya terhadap sosial sudah bagus dan terbukti bisa menghidupkan karang taruna jauh lebih baik dari sebelumnya.
Sementara Ketua Karang Taruna Makassar, Mahmud La Kaiya mengatakan dengan adanya pengurus Karang Taruna Kota Makassar yang baru tidak akan mempengaruhi Karang Taruna yang di SK-kan Wali Kota Danny Pomanto untuk melakukan kegiatan sosial di kalangan masyaraakat.
“Kami masih tetap KT Kota Makasar sepanjang bukan Wali kota Makassar, Danny Pomanto yang mencabut SK tersebut,” kata Mahmud La Kaiya.
“Beliau (Danny Pomanto) yang menentukan siapa ditetapkan sebagai Ketua Karang Taruna yang sah,”tegasnya
Diketahui, Plt Wali kota Makassar, Dr Syamsu Rizal MI, melantik pengurus Karang Taruna baru Kota Makassar priode 2015-2020 di Tribun Karebosi, Sabtu, 26 Mei 2018.
Sedang Ketua Karang Taruna Kota Makassar, Mahmud La Kaiya dilantik oleh Walikota Makassar, Ramadhan Danny Pomanto Periode 2015-2020.
Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota (Cawalkot) Makassar, Indira Yusuf Ismail, mengajak warga Kota Makassar untuk menjadi pemilih…
Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar nomor urut 3, Indira Yusuf Ismail, bersama Komunitas #maRIKi Maju Bersama,…
Infoasatu.com,Makassar--Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis menghadiri Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun…
Infoasatu.com,Makassar--Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, meninjau langsung pelaksanaan program Sabtu Bersih…
Infoasatu.com,Makassar--Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, melakukan silaturahmi dengan pengurus Cabang Muhammadiyah Kota Makassar,…
Infoasatu.com,Makassar--Paslon nomor urut tiga (3) walikota Makassar, Indira-Ilham ( INIMI) dan Paslon Gubernur urut satu…
Leave a Comment